Sabtu, 12 Januari 2019

Menstimulus Anak Suka Membaca (Day 3)


Sebenarnya ada keinginan untuk buat pohon literasi dari kertas terus di pajang tapi karena saya menganut paham untuk tidak menempel2 sesuatu di dinding karena takut fokus anak hilang (hihihi) jadi pohon ini di buat di aplikasi saja. Bukan tanpa alasan juga punya paham begini tapi begitu ilmu di kelas Montessori saya bareng Bu mini.

Nah untuk day ke 3 Rani membaca buku beragam Hewan. Walau sudah sering di baca namun ada saja bahan yg bisa di ceritakan dari satu hewan ke hewan yang lain nya.

Yang paling Khairani ingat itu rusa, makan nya bisa kangkung dan wortel kata Rani dengan  Versinya.  karena mungkin dia sering di bawa untuk lewat rusa. Katanya rusa ada nya di sekolah ayah , maksud nya mungkin di kampus ayah nya Khairani




#harike3
#Tantangan10hari
#GameLevel5
#kuliahBunsayIIP
#ForThingstoChangesIMustChangeFirst


Tidak ada komentar: